Welcome To My Blog

Minggu, 19 Maret 2017

Belajar Membuat Tabel



Yoo . . . Kali ini saya akan share tentang perkuliahan saya,
 pembahasan kali ini tentang cara membuat tabel.
 Gak usah panjang lebar silahkan lihat pada gambar program dibawah ini :



Lalu buat berkas baru untuk membuat isi paragraf yang nantinya akan digabungkan pada tampilan di tabel. Pada gambar dibawah ini adalah contoh isi paragraf yang nantinya akan ada pada pojok kiri bawah pada bentuk web yang sudah jadi.

 Gambar dibawah ini adalah bentuk dari kodingan html diatas. Untuk menampilkan kotak pada pojok kiri bawah pada gambar dibawah ini, saya menggunakan syntak <iframe src="isidata.html"></iframe> . Kata isidata.html adalah judul dari isi paragraf yang dibuat diatas.


Sekian untuk pembahasan tentang materi perkuliahan saya,  semoga bermanfaat bagi pembaca blog sekalian.

See You . . .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Comments system

Disqus Shortname